Nakita.id - Baru-baru ini beberapa media heboh dengan pemberitaan seorang mahasiswa di Taiwan yang meninggal karena terkena kanker lambung.
Kabar ini jelas membuat publik terhenyak.
Kepastian penyebab meninggalnya mahasiswa itu tampaknya masih perlu didalami lebih lanjut.
Sebab, penyebab munculnya kanker sangat banyak.
Tidak hanya dari makanan tapi juga gaya hidup seperti merokok, polusi, dan sebagainya.
Baca Juga : Jangan Konsumsi Mie Instan 2 Kali Seminggu, Karena Ini yang Terjadi di Perut Setelah Memakannya!
Belum faktor keturunan yang berpengaruh pada munculnya kanker.
Dengan berita tersebut, banyak orang yang takut makan mi instan.
Tampaknya ketakutan berlebihan pada mi instan perlu diluruskan.
Sebab, sejatinya mi instan bukanlah makanan berbahaya.
Buktinya, produk makanan dalam kemasan ini lolos uji BPOM dan beredar di tanah air.
Selain kabar meninggalnya mahasiswa di atas, ada banyak informasi yang salah kaprah tentang mi instan yang membuat banyak orang takut untuk mengonsumsinya.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | FKM UI |
Penulis | : | Saeful Imam |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR