- Rajin membersihkan kotoran di sekitar mata bayi/
- Berikan mata bayi perlindungan dari sinar matahari langsung saat di luar ruangan dengan menggunakan pelindung atau lensa berlapis UV.
- Periksakan mata anak secara teratur, mulai dari bayi dan hingga dewasa.
Selain melindungi kesehatan mata bayi dari bahaya, Moms juga bisa mengembangkan kemampuan mata bayi dengan cara berikut ini:
- Tempatkan mainan di fokus mata bayi, sekitar 8 hingga 12 inci.
- Bicaralah dengan bayi sambil sedikit bergerak di sekitar ruangan untuk mendorong matanya untuk mengikuti gerakan.
Baca Juga : Berita HOAX Kesehatan: Tanggapan Dokter Reisa Tentang Memotong Bulu Mata Bayi Agar Lentik
- Jauhkan ponsel dari jangkauan atau tempat tidur bayi.
- Berikan mainan bayi untuk dipegang dan divisualisasikan.
- Pastikan bayimengikuti objek bergerak dengan matanya dan kembangkan koordinasi mata-tangan.
Jika dia tampak tertunda, bicaralah dengan dokter anak.(*)
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Source | : | Daily Mail,WebMD,firstcoastnews.com |
Penulis | : | Fadhila Auliya Widiaputri |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR