Namun sayangnya David tak menemukan amplop atas nama Raditya Dika.
Baca Juga : Hotman Paris Sempat Mau Bunuh Diri, Ini Alasannya Batalkan Niatnya
"Saya cari amplopnya tidak ada. Mungkin Radit tidak mau riya. Jadi dia menulis dengan nama hamba Allah. Dan saya sudah berprasangka baik," ujar David.
Setelahnya, ia pun mengatakan sumbangan tanpa nama yang paling besar hanya berisi Rp 100 ribu saja.
"Setelah saya list seluruh hamba Allah yang ada di situ. Hamba Allah saya kumpulkan, saya pisahkan. Setelah dirata-rata paling besar 100 ribu," ungkapnya.
Namun ia pun masih tak percaya, mungkinkah seorang Raditya Dika hanya memberikan sumbangan sebasar itu.
"Apakah seorang Youtuber sukses hanya kondangan 100 ribu? Saya rasa tidak mungkin," terangnya.
David pun kemudian mengatakan ada kemungkinan Radit salah menuliskan namanya.
"Saya masih berprasangka baik. Mungkin Radit salah nulis nama. Saya menemukan amplop dengan nama H.Radi. Jangan-jangan ini Radit kurang t," jelasnya.
Masih Banyak yang Keliru, Begini Cara Tepat Melakukan Toilet Training pada Anak
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR