"Awal suka menulis itu waktu kelas 2 SD, dia belum lancar membaca sementara teman sekelasnya yang lain sudah lancar.
Akhirnya Alfia termotivasi, dia ambil buku pelajaran sendiri terus ditulis ulang lagi selalu setiap hari seperti itu", papar Zainuri.
Zaimuri menambahkan, kebiasaan ini membuat Alfia akhirnya lancar membaca dan mahir menulis ketika menginjak kelas 5 SD.
Saking gemarnya, Alfia bisa menghabiskan waktu lebih dari dua jam hanya untuk menulis.
"Sering dia nyalain TV, tapi malah enggak nonton yang dilakukan dia malah nulis," ujarnya tertawa.
Melalui tulisannya, gadis yang bersekolah di SDN I Dapurno ini menuangkan harapannya untuk Indonesia.
Baca Juga : Akui Tak Bisa Masak, Dapur Milik Ririn Dwi Ariyanti Bikin Takjub!
Berawal dari percakapan dengan gurunya di kelas, Alfia merasa sedih karena banyak insinyur Indonesia yang lebih memilih untuk tinggal dan bekerja di luar negeri.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR