5. Kesehatan mulut yang buruk
Jika Moms bau mulut, gusi yang meradang, atau gigi goyang, itu bisa jadi tanda dari kanker pankreas.
Baca Juga : Bolehkah Ibu Hamil Menyusui Bayi? Begini Penjelasannya, Moms!
"Penderita kanker pankreas diketahui rentan terhadap penyakit gusi, rongga, dan kesehatan mulut yang buruk secara umum," menurut peneliti dari NYU Langone Medical Center.
Mereka menemukan bahwa kehadiran bakteri yang sama telah dikaitkan dengan penyakit gigi seperti periodontitis atau radang gusi.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | Reader's Digest |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR