2. Perubahan payudara karena Fibrocystic
Pada kondisi ini, nyeri di payudara bisa juga terjadi karena terbentuknya kista kecil.
Kista kecil ini terbentuk di jaringan fibrosa payudara, penuh dengan cairan sehingga membengkak dan menyebabkan rasa sakit.
Baca Juga : Ibu Hamil Minum Rebusan Cengkeh Secara Rutin Ini Manfaatnya Bagi Janin
Source | : | momjunction |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR