Menurut dokter, lambung Pretty bermasalah dan dikhawatirkan Pretty juga mengalami gangguan fungsi hati.
Baca Juga : Kaya Raya, Maia Estianty Bayar Chef untuk Masak Menu Sarapannya
"Gangguan lambung pertama. Takutnya sih kan ada bengkak sedikit ya, takutnya ada gangguan fungsi hati. Di sini USG nya kemarin katanya enggak akurat, harus CT scan. Tapi di rumah sakit ini enggak ada," kata Pretty.
Kabar duka ini dibenaran melalui unggahan kerabat Pretty yang bernama Iman Aziz.
"Telah meninggal dunia kakak, sahabat, saudara kita @prettyasmara tadi jam 6 pagi..mohon maaf kalau beliau ada salah," tulis Iman di story instagramnya.
Baca Juga : Bayi Lahir 3,5 Bulan Sebelum Waktunya, Kondisinya Kini Tak Terduga
Iman juga mengunggah potretnya bersama Pretty Asmara di instagram seraya menuliskan ungkapan sedihnya.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | Kompas.com,YouTube |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR