4. Lebih sering kolik
Mulai dari muntah, kembung, hingga sering buang air besar akan menciptakan banyak ketidaknyamanan pada Si Kecil.
Akhirnya, hal itu akan menyebabkan bayi kolik.
Baca Juga : Moms Harus Tahu, Berikut Pencegahan Sindrom Kepala Datar pada Bayi
5. Permintaan susu lebih dari 1064 ml perhari
Padahal bayi yang belum berumur satu tahun tidak membutuhkan ASI atau susu formula lebih dari 887 ml dalam satu hari.
Menurut American Academy of Pediatrics (AAP), bayi yang meminta lebih dari 1064 ml susu dalam sehari dianggap tidak normal dan harus diperiksakan ke dokter.
Nah Moms, itulah tanda-tanda bayi mengalami overfeeding atau terlalu banyak makan.
Mulai sekarang Moms harus memerhatikan tanda-tanda tersebut, sebab jika mengabaikannya, bayi dapat mengalami komplikasi tertentu.
Baca Juga : Cara Atasi Flu pada Si Kecil Tanpa Minum Obat Ala Dian Ayu Istri Omesh
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR