Nakita.id - Minum terlalu banyak kopi dipercaya memiliki dampak negatif untuk kesehatan bagi para penikmatnya.
Namun ungkapan tersebut tak semuanya benar, karena ada penelitian yang menemukan hubungan antara kopi dengan penyakit alzheimer.
Lebih tepatnya, dengan Moms minum kopi secara teratur dapat mengurangi risiko mengembangkan penyakit alzheimer atau parkinson di usia senja.
Alzheimer atau parkinson merupakan kondisi seseorang yang kehilangan kemampuan untuk berpikir jernih, melakukan tugas sehari-hari dan akhirnya tidak mengingat siapa dirinya.
Baca Juga : Studi: Sering Mengantuk di Siang Hari Berisiko Kena Alzheimer
Alzheimer terkenal juga dengan istilah kepikunan parah yang menyebabkan hilangnya keterampilan intelektual dan sosial akibat sel-sel otak yang berdegenerasi dan mati.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Source | : | independent.co.uk |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR