Nakita.id - Pengendara motor yang melanggar peraturan lalu lintas sepertinya memang wajar bila ditilang oleh polisi.
Entah itu orang dewasa maupun anak muda, polisi seperti tak pernah membedakannya.
Terlebih bila ada anak di bawah umur yang sudah mengendarai kendaraan bermotor, polisi pun akan mengamankannya.
Baca Juga : Hubungannya dan Richard Kyle Diramal, Jessica Iskandar Langsung Pucat Dengar Hasilnya
Baca Juga : Inspirasi Batik Kondangan Modern ala Jessica Iskandar Harga Terjangkau
Kejadian ini dialami oleh seorang bocah SMP di wilayah Lombok Timur, Moms.
Ia pun menangis dan memohon-mohon saat sedang ditilang polisi.
Videonya pun langsung tersebar di dunia maya dan menjadi viral.
Menilik dari video yang beredar di Instagram, bocah lelaki ini tampak mengenakan seragam SMP dengan menggunakan peci sedang mengendarai sepeda motor.
Tak sendiri, ia juga memboncengkan salah seorang temannya.
Baca Juga : 5 Bahan Berbahaya di Produk Makeup dan Skincare yang Harus Dihindari
Bocah ini pun mengendarai motor tanpa menggunakan helm. Mungkin karena itu pulalah ia ditilang oleh polisi.
Bocah SMP yang tak diketahui namanya ini pun langsung menangis tersedu-sedu ketika ditilang.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | YouTube,Instagram |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR