Terungkap, Ini 7 Hambatan Saat Menyusui yang Sering Terjadi

By Saeful Imam, Senin, 7 Agustus 2017 | 08:00 WIB
Hambatan saat menyusui yang paling sering dialami (Saeful Imam)

Hambatan-hambatan tersebut kerap kali membuat seorang ibu dilema akan memberikan ASI.Padahal, ASI memberikan efek yang besar bagi pertumbuhan bayi.“Anak yang diberikan ASI itu lebih jarang sakit. Dan sistem imun oleh ASI itu sangat kuat”, jelas Dr. Ali.

Untuk mengatasi masalah ini, Ibu perlu memahami faktor pendukung dari masalah ini. Berbagai faktor pendukungnya ini misalnya kesehatan sang ibu, riwayat keluarga, dukungan dari pasangan dan teman (selalu memberi energi positif), status sosio-ekonomi, iklan di media, informasi dari petugas kesehatan, umur dan pendidikan, serta yang terakhir ras dan etnik.

(Artikel ini sudah ditayangkan di Nova dengan judul Dokter : Ada 7 Hambatan Ibu Menyusui, Salah Satunya Tak Ada Dukungan Keluarga )