Jarak Aman untuk Rencanakan Kehamilan Setelah Baru Saja Melahirkan

By Finna Prima Handayani, Sabtu, 29 Desember 2018 | 17:14 WIB
Waktu yang tepat untuk kembali hamil setelah melahirkan (freepik)

Bayi prematur lebih cenderung memiliki masalah kesehatan daripada bayi yang lahir tepat waktu.

Tubuh Moms juga perlu waktu untuk pulih sepenuhnya dari kehamilan terakhir sebelum siap untuk kehamilan berikutnya.

Baca Juga : Inilah Waktu Menstruasi Pertama Setelah Lakukan Persalinan Sesar

Untuk menunda kehamilan, Moms bisa menggunakan alat kontrasepsi sebagai pengatur kelahiran untuk membantu memastikan Moms tidak hamil lagi sampai benar-benar siap.

Bicaralah dengan pakarnya dan pasangan mengenai alat kontrasepsi apa yang akan digunakan, terutama jika Moms masih menyusui bayi.

Karena beberapa jenis kontrasepsi dapat mengurangi suplai ASI.