Perkembangan Janin Bulan 7 : Denyut Jantung Normalnya Berdetak 120-160 Per Menit

By Saeful Imam, Sabtu, 2 Februari 2019 | 20:08 WIB
Perkembangan Janin Bulan 7 : Denyut Jantung Normalnya Berdetak 120-160 Per Menit (vadimguzhva)

Dengan kontrol teratur, minimal 3  kali sepanjang kehamilan, data pasien maupun kehamilannya makin lengkap dan kian mudah diikuti.

Artinya, dari berbagai pemeriksaan dan data rekam medik yang lengkap, bisa terpantau kelainan seperti hidrosefalus, giant baby, maupun panggul sempit atau riwayat operasi sesar.

Jangan malah cuma datang sekali, apalagi justru di minggu-minggu terakhir menjelang persalinan