Jangan Anggap Sepele, Depresi Saat Hamil Bisa Membahayakan Janin

By David Togatorop, Jumat, 8 Februari 2019 | 07:05 WIB
Ilustrasi ibu hamil sebaiknya tak berendam air panas, ini penjelasannya (pexels.com/Bennie Lukas Bester)

Jika depresi saat hamil bisa membahayakan si kecil, lalu apa yang sebaiknya dilakukan jika Moms mengalami depresi (terutama yang berat)?

Baca Juga : Keluhan Varises Saat Hamil, Bisa Dicegah Sejak Awal Agar Tak Muncul

Segeralah bicarakan persoalan itu dengan keluarga dan berkonsultasilah kepada psikiater karena pengenalan awal dan pengobatan dapat membantu mengecilkan risiko apapun yang bisa mengenai janin.