Nakita.id - Salah satu penyakit yang sering dialami adalah batuk.
Walau termasuk penyakit yang akan sembuh dengan sendirinya, saat mengalami batuk rasanya tentu tak nyaman ya, Moms?
Batuk juga bisa mengganggu kegiatan sehari-hari, membuat bicara dan berkomunikasi menjadi tak nyaman.
Sebelum buru-buru membeli obat batuk, Moms bisa lo, coba meredakan batuk dengan cara alami.
Baca Juga : Tanpa Harus ke Dokter, Begini Cara Meredakan Batuk Secara Alami, Cukup #5MenitAja
Seperti yang dimuat laman Healthline, ada beberapa bahan alami yang memiliki kandungan efektif meredakan batuk.
Bahan-bahan ini pun mudah didapatkan, mungkin selalu ada di rumah Moms.
Moms ingin batuk cepat sembuh tanpa obat?
Ini dia Moms, lima bahan alami yang ampuh redakan batuk.
Baca Juga : Rutinitas Hubungan Intim dan Waktu Hubungan Intim yang Tepat Supaya Bisa Hamil