Manfaat Go Green! Dari Hemat Tagihan Listrik Hingga Cegah Penuaan!

By Rachel Anastasia Agustina, Rabu, 3 April 2019 | 20:45 WIB
Ilustrasi pola hidup 'go green!' ()

3. Beralih ke botol minum yang bisa terus digunakan

Biasanya karena malas berat membawa botol minum, kita suka membeli air minum dalam kemasan plastik.

Tahukah kalau kemasan plastik tidak semua bisa didaur ulang, Moms?

Baca Juga : Video Bayi Baru Lahir Langsung Berusaha Jalan Jadi Viral, Dokter dan Perawat Sampai Kaget!

Dengan menggunakan botol sendiri kita bisa mengurangi sampah botol plastik otomatis mengurangi penggunaan gas untuk mesin daur ulangnya.

Lagi-lagi kita membantu membersihkan polusi udara.

Bukan itu saja, Moms juga harus tahu kalau Bisphenol A (BPA) yang terkandung dalam kemasan plastik bisa mengganggu hormon estrogen loh!

Baca Juga : Pantas Bisa Beli Jet Pribadi untuk Anak, Ternyata Ini Profesi Harvey Moeis, Suami Sandra Dewi yang Super Kaya dan Sukses

4. Matikan elektronik saat malam

Mematikan lampu dan barang elektronik lainnya bisa membantu kita menghemat tagihan listrik.

Selain itu kebiasaan mematikan lampu ketika tidur juga membantu kita memiliki tidur yang lebih berkualitas.