Ini Cara Mengetahui Tinggi Badan Anak Saat Dewasa Bila Khawatir Berbadan Pendek

By David Togatorop, Sabtu, 6 April 2019 | 20:35 WIB
Ilustrasi anak-anak (pixabay.com/Free-Photos)

"Lingkungan juga bisa memberikan pengaruh yang besar. Contohnya, malnutrisi pada masa kanak-kanak dapat memberikan efek yang merugikan pada perkembangan dan tinggi badan puncak ketika dewasa," ujarnya.

Baca Juga : Jangan Lakukan 5 Hal ini Saat Mengunjungi Bayi Baru Lahir, No 4 Sering Dilakukan!

Pemberian nutrisi pada janin di dalam kandungan dan pada dua tahun pertama kehidupannya juga memberikan pengaruh pada tinggi badan anak kelak.