Nakita.id - Banyak makanan yang kerap dijadikan menu tetap saat berbuka puasa di Bulan Ramadan.
Tak jarang ketika Moms hendak berbuka puasa, semua makanan tampak sedap, ya?
Rasanya ingin makan semuanya, apalagi setelah seharian menahan lapar dan haus.
Baca Juga : Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi
Meski demikian, berbuka puasa dianjurkan dengan makanan manis, tubuh yang seharian beraktivitas tanpa makan dan minum tentunya membutuhkan asupan kalori di waktu berbuka.
Namun jangan sembarangan konsumsi makanan dan minuman, melansir Health, beberapa menu yang sering muncul di meja makan kala berbuka malah berbahaya bagi kesehatan.
Moms mungkin sering mengonsumsinya saat berbuka.
Waspada Moms, jika ingin tetap sehat sepanjang berpuasa, yuk mulai hindari menu-menu ini.
Simak empat jenis makanan yang sebaiknya dihindari saat buka puasa.
Baca Juga : Ulang Tahun Pertama Tanpa Istri, Gading Marten Unggah Foto Setahun Lalu Dipeluk Gisel