Nakita.id - Gastroenteritis merupakan radang yang terjadi pada saluran percernaan yang menyebabkan anak-anak mual, muntah, diare, demam, dan sakit perut.
Gastroenteritis biasanya disebabkan oleh virus yang menginfeksi lapisan saluran usus Si Kecil.
Baca Juga: 5 Kebiasaan yang Baik untuk Pencernaan Anak
Berbagai virus seperti rotavirus, norovirus, dan adenovirus merupakan virus yang dapat menyebabkan gastroenteritis.
Virus ini dapat masuk ke saluran pencernaan jika Si Kecil memasukkan tangan mereka yang terkontaminasi virus dalam ke mulut.
Baca Juga: Ini Dampak Tak Terduga Jika Bayi Sering Mengalami Masalah Pencernaan