Nakita.id - Bahagia merupakan keinginan semua orang ya, Moms.
Hidup dengan bahagia akan membuat hari-hari selalu terasa menyenangkan.
Umumnya kebahagiaan dilihat dari senyuman atau tawa yang muncul pada seseorang.
Mendeteksi kebahagiaan pada orang dewasa akan lebih mudah dibandingkan dengan anak kecil, apalagi bayi.
Hal ini karena bayi belum mampu mengekspresikan perasaannya dengan sempurna.
Moms mungkin bisa memperhatikan tanda-tanda (dan suara) bayi baru lahir yang tidak bahagia sejak dini.
Tetapi tanda-tanda kebahagiaan pada bayi ini bisa lebih membingungkan.
Mengutip dari Parents, ada beberapa tanda untuk melihat apakah Si Kecil bahagia atau tidak seperti berikut: