Nakita.id – Setiap orangtua pasti ingin buah hatinya tumbuh menjadi anak yang bahagia.
Untuk membahagiakan Si Kecil, ada berbagai cara yang dapat Moms lakukan.
Bukan dengan memberikannya hadiah, melainkan dengan memastikan tubuhnya sehat terbebas dari penyakit.
Dengan tubuh yang sehat, Si Kecil akan mampu beraktivitas dengan baik dan lebih maksimal.
Baca Juga: Diet Sehat Merupakan Kunci Agar Anak Bahagia dan Percaya Diri
Menurut Dr. dr. Ariani Dewi Widodo, Sp.A(K), salah satu hal yang perlu Moms perhatikan dari kesehatan tubuh anak adalah alat pencernaannya.
Sayangnya, hal tersebut masih kerap terabaikan oleh para orangtua.
Padahal, filsuf Yunani sekaligus Bapak Kedokteran, Hippocrates, telah memperingatkan sejak 2.500 tahun lalu bahwa semua penyakit berawal dari pencernaan.
Baca Juga: 6 Stimulasi Sederhana Agar Si Kecil Tumbuh Menjadi Anak Bahagia
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR