Bingung Mengatasi Kerak Kepala Bayi? Ikuti 4 Langkah Mudah Ini, Moms

By Gabriela Stefani, Minggu, 16 Februari 2020 | 06:30 WIB
4 langkah mudah mengatasi kerak kepala bayi. (freepik)

3. Melumasi

Ketika sudah disikat, langkah selanjutnya yaitu melumasi kulit kepala Si Kecil.

Rutinlah untuk melumasi kulit kepala Si Kecil untuk menghilangi sisik yang muncul.

Moms bisa melumasinya dengan petroleum jelly, baby oil, atau minyak zaitun pada bagian yang kering atau bersisik.

Kandungan minyak dapat membantu dengan efektif untuk melembutkan kembali kulit kepala Si Kecil.

Baca Juga: Bukan dengan Pacar Berondongnya, Mantan Istri Deddy Corbuzier akan Segera Menikah dengan Sosok yang Dekat dengan Rey Utami dan Pablo Benua, Siapa?

4. Gunakan Salep

Umumnya apabila hingga langkah 3 saja dilakukan, perlahan kulit kepala Si Kecil akan membaik.

Apabila sisik pada kulit kepala Si Kecil tidak kunjung sembuh Moms bisa tambahkan penggunaan salep dalam perawatannya.

Baca Juga: BERITA POPULER: Mendadak Nikita Mirzani Harus Kembali Berurusan dengan Pihak Kepolisian Saat Baru Saja Bebas hingga Sule dan Kuasa Hukum 'Tampar' Balik Tedy Soal Harta Gono Gini Lina

Salep atau krim yang bisa digunakan yaitu yang memiliki kandungan hydrocortisone.

Hindari salep atau krim yang mengandung steroid dalam perawatan ini terkecuali memang sudah disarankan oleh dokter.