Bayi Suka Melihat-lihat Tangannya, Ciri Anak Kreatif dan Cerdas

By Gazali Solahuddin, Minggu, 15 April 2018 | 11:26 WIB
Kerap memerhatikan dan memainkan jari tangan atau kakinya, ciri bayi cerdas! (Bryngelzon)

Si Kecil jadi tahu kalau handuk memiliki tekstur kasar sementara sapu tangan terasa lembut.

* Stimulasi warna

Berikan juga ia mainan-mainan berwarna cerah yang berguna untuk menstimulasi penglihatannya.

* Stimulasi anggota tubuh

Tunjukkan anggota tubuh yang tengah ia amati lalu sebutkan namanya.

“Ini namanya tangan, sayang. Nah, ini kaki,” misalnya.

BACA JUGA: Belum Seumur Jagung Pernikahan Angel dan Vicky Sudah Bermasalah, Warganet Beri Semangat pada Angel Lelga

Sekitar usia 12-14 bulan hal itu dapat kita lakukan dengan lebih lancar lagi.