Kisah Pilu Jenazah Pasien Corona yang Terombang-ambing Ditolak Warga Saat Akan Dikremasi, Begini Nasibnya Kini

By Yosa Shinta Dewi, Senin, 30 Maret 2020 | 15:27 WIB
Ilustrasi saat jenazah pasien corona akan dimakamkan, (Kompas.com/ Garry Lotulung)

Nakita.id - Saat ini pandemi corona masih jadi momok.

Terakhir tercatat angka pasien terjangkit virus corona ini mencapai 1.000 lebih orang.

Tentu jumlah yang tidak sedikit.

Baca Juga: Kabar Baik Kembali Datang Terkait Virus Corona, WHO Tegaskan Covid-19 Tak Menular Melalui Udara

Di samping itu, pasien Covid-19 yang dinyatakan meninggal dunia mencapai angka 114 orang.

Di balik fakta tersebut, terdapat kisah miris di saat pasien corona yang meninggal akan dikuburkan.

Kali ini, jenazah pasien Covid-19 ditolak mentah-mentah oleh warga sekitar tempat pasien tersebut tinggal.

Baca Juga: Kasus Covid-19 Terus Menurun, Ternyata China Miliki Prosedur Karantina Mandiri yang Bisa ditiru, Begini Caranya

Kejadian nahas itu terjadi di Tasikmalaya.

Tak hanya ditolak warga, pihak Krematorium juga menolak mentah-mentah jenazah tersebut.