Ini yang Terjadi Kalau Moms Terlalu Banyak Tidur

By David Togatorop, Jumat, 22 Desember 2017 | 12:20 WIB
Tidur Siang ()

Semakin lama kita tidur, semakin sedikit juga waktu untuk menggerakan tubuh.

Jika tidak digerakan, lemak di tubuh akan menumpuk dan membuat berat badan bertambah.

O iya, terlalu banyak tidur juga bisa membuat pencernaan jadi lambat.

Konsentrasi Berkurang

Terlalu banyak tidur juga bisa membuat kerja otak jadi lebih lambat.

Jika sudah begitu, konsentrasi Moms akan mudah terganggu.

BACA JUGA: Bikin Sedih! Begini Potret Keadaan Pemakaman Jonghyun SHINee

Terlalu banyak tidur juga akan membuat kepala jadi pusing, bahkan bisa membuat kita mual.

Suasana Hati Kacau

Saat sedang lelah, suasana hati Moms pasti jadi kacau.

Moms jadi mudah emosi dan tersinggung.

Tapi jangan khawatir, hal itu bisa diatasi dengan tidur siang selama 1 – 2 jam.

Jika suasana hati tetap kacau setelah bangun tidur, cobalah untuk bermain dengan Si Kecil atau jalan-jalan di halaman.

Jangan tidur lagi, ya!

Kenapa?

Karena tidur terlalu lama akan membuat suasana hati  semakin kacau.