Dinilai Berbahaya Hingga Dimusnahkan dari Pasaran, Ahli Ungkap Jamur Enoki Bisa Aman Dikonsumsi Asalkan dalam Kondisi Ini

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 27 Juni 2020 | 16:30 WIB
Ilustrasi jamur enoki. (Patnuwatnandee)

Nakita.id- Akhir-akhir ini publik digemparkan dengan fakta penemuan baru.

Fakta tersebut berkaitan dengan jamur enoki yang diklaim bahaya untuk dikonsumsi.

Pasalnya jamur enoki asal Korea Selatan ini banyak diolah sebagai bahan makanan di Indonesia.

Baca Juga: Kerap Digunakan Dalam Masakan, Apakah Kita Masih Bisa Menggunakan Jamur Enoki yang Viral Sebabkan Kematian karena Bakteri Listerianya?

Banyak pula masyarakat yang begitu gemar mengonsumsi jamur ini.

Akan tetapi jamur enoki kini sudah ditarik dari pasaran.