Tetap Jaga Kebahagiaan Keluarga Selama Menghadapi Era New Normal, Begini Tips dari Mona Ratuliu dan Kemen PPPA

By Rachel Anastasia Agustina, Senin, 6 Juli 2020 | 19:46 WIB
Ilustrasi orangtua dan anak di era new normal. (Freepik/pressfoto)

Jika tidak diperhatikan kebutuhan keluarga karyawan, karyawan tidak akan dapat bekerja dengan baik dan membuat kinerja perusahaan juga menjadi buruk,” kata Mei Suryawan.

Sehingga semua yang dipaparkan di atas sesuai dengan pernyataan dari Ketua Kompartemen 7 Hubungan Nasional dan Internasional Pengurus Pusat Himpsi, Anrilla EM Ningday tentang pentingnya menjaga kebahagiaan keluarga.

“Yang harus dipelajari adalah mempertahankan kesehatan mental keluarga di masa pandemi Covid-19 untuk menyambut new normal.

Baca Juga: Penyebaran Virus Corona Masih Terus Terjadi, Ini Risikonya Jika Moms Berada di Keramaian Meski New Normal Sudah Berlaku

Orangtua harus menyadari pola tumbuh kembang anak tidak sama satu dengan yang lain maka jaga dan bantu anak sehat mental.

Sadari ketika membutuhkan, segera cari bantuan salah satunya melalui Layanan Sejiwa (Sehat Jiwa),” tandas Anrilla.

Nah itu dia Moms sedikit 'bekal' yang bisa dijadikan acuan untuk menghadapi normal baru bersama keluarga.