Bingung Cara Menghilangkan Rasa Pahit di Pare? Coba Lakukan 3 Langkah Utama Ini Sebelum Memasaknya
Nakita.id - Kalau berbicara perihal pare pasti tidak jauh dari rasa pahitnya.
Pasalnya pare terkenal dengan rasa pahitnya yang membuat orang enggan untuk mengonsumsinya.
Tetapi bagi penggemar pare justru rasa pahit tersebut justru yang dicari-cari.
Biasanya orang-orang mengolah pare dengan cara menumisnya.
Nah, bagi Moms yang sebenarnya suka tetapi enggan dengan rasa pahitnya maka bisa mencoba rahasia ini.
Melansir dari kompas.com, inilah langkah mudah untuk mengurangi rasa pahit yang ada di pare.
1. Buang bagian dalam pare
Baca Juga: Siapa Sangka Wajah Bisa Glowing Bak Artis Hanya dengan Pare, Begini Cara Mudahnya Moms!