6 Alasan Mengapa Si Kecil Harus Bisa Mengendarai Sepeda!

By Soesanti Harini Hartono, Minggu, 14 Januari 2018 | 21:20 WIB
Seperti yang dikatakan oleh Presiden John F Kennedy, ()

 Menggunakan transportasi aktif seperti bersepeda, mengurangi emisi karbon, mengurangi kemacetan lalu lintas dan menghilangkan masalah parkir.

Kurangnya polusi dan kemacetan lalu lintas berarti komunitas kita akan menjadi tempat yang lebih hijau, sehat dan tidak memprihatinkan kondisi udaranya.

BACA JUGA: Ingin Bayi yang Dikandung Cerdas? Ini Makanannya, Mudah Didapatkan 

6. Mengajarkan anak tentang transportasi yang mudah dan murah

Evans menggambarkan, sepeda adalah cara yang bagus untuk berkeliling karena  sepeda adalah kendaraan yang sempurna untuk transportasi.

Evans benar, mengendarai sepeda menjadi cara yang cepat dan sehat bagi mereka untuk pergi ke dan dari sekolah, berolahraga dan bermain.

Bahkan lebih baik, menghemat waktu karena Si Kecil  tidak perlu bergantung pada Moms untuk antarjemput. 

Demikian Moms, manfaat bersepeda untuk Si Kecil. Semoga Moms dan Dads kini siap mengajarkan cara bersepeda kepada Si Kecil. (*)