Tanda Bahaya untuk Penderita Diabetes, Segera Masukkan Makanan Ini ke Daftar Pantangan Agar Tidak Menyesal Kemudian

By Diah Puspita Ningrum, Rabu, 11 November 2020 | 12:25 WIB
Makanan pantangan untuk penderita diabetes (Freepik)

5. Madu

Madu merupakan pemanis alami, hanya saja efeknya tetap buruk untuk penderita diabetes.

Hal ini karena madu memiliki kandungan karbohidrat yang sama besarnya seperti gula putih.

6. Buah kering

Buah memang sumber vitamin dan mineral yang dibutuhkan oleh tubuh.

Hanya saja, beda dengan buah kering yang sudah melalui proses pengeringan air.

Baca Juga: Baru Terungkap Manfaat Tidak Terduga Daun Putri Malu, Mulai dari Kencangkan Payudara hingga Obati Diabetes

Baca Juga: Ternyata Tak Sama! Inilah 7 Ciri Luka Diabetes yang Harus Diwaspadai, Buru-buru Periksa ke Dokter Kalau Mengalaminya

Buah kering terbukti lebih tinggi kadar karbohidratnya ketimbang buah segar dan buruk untuk penderita diabetes.

7. Makanan kemasan

Makanan ringan yang dibuat dari tepung olahan juga tidak baik untuk kesehatan.

Selain karena tidak bernutrisi, makanan kemasan juga memiliki karbohidrat yang mudah dicerna dan meningkatkan gula darah secara cepat.