Ingin Kurangi Nyeri Perut Saat Melahirkan? Konsumsi Makanan Ini Moms!

By Amelia Puteri, Jumat, 19 Januari 2018 | 20:22 WIB
Konsumsi vitamin D dapat membantu kurangi rasa nyeri saat melahirkan ()

Nakita.id - Menjelang waktu persalinan, Moms mungkin merasa khawatir dengan rasa sakit yang nantinya dialami saat melahirkan.

Tidak perlu khawatir lagi, Moms! Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa vitamin D dapat mengurangi nyeri saat melahirkan.

Ini berarti, Moms perlu mendapatkan asupan vitamin D yang didapat dari aneka makanan.

BACA JUGA Bikin Gaun Pengantin dan Dikabarkan Segera Menikah, Begini Tanggapan Ayu Ting-ting

Tak hanya bisa mengurangi sakit saat melahirkan, makanan berikut ini dapat memberikan energi untuk Moms serta mendukung tumbuh kembang janin.