2. Susu
Tidak hanya susu murni, aneka olahan susu seperti yogurt juga mengandung vitamin D.
Jadi, Moms tidak perlu ragu bila hendak mengonsumsi susu selama kehamilan.
BACA JUGA Aktor Bollywood Saif Ali Khan Punya Anak Remaja yang Tak Kalah Tampan
Susu juga dapat memperkuat tulang Moms untuk mempersiapkan fisik menjelang proses persalinan.
Kandungan kalsium dapat membantu pertumbuhan tulang janin.
Untuk Moms yang tidak bisa mengonsumsi susu sapi, bisa menggantinya dengan susu almon dan susu kedelai.
Source | : | what to expect |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR