5 Kebiasaan Ini Sering Dianggap Baik Bagi Kesehatan Padahal Sebaliknya

By Fairiza Insani Zatika, Senin, 22 Januari 2018 | 19:40 WIB
Minum air putih secukupnya ()

BACA JUGA: Terkuak! Trik Supermarket yang Buat Moms Selalu Belanja Lebih dari Target

- Melakukan olahraga berlebihan

Berolahraga rutin memang baik bagi kesehatan. Tetapi setiap individu memiliki jenis, intensitas dan frekuensi yang berbeda-beda dalam melakukan olahraga.

Pendekatan ini meyakini bahwa ketika Moms sedang haid, sebaiknya tidak melakukan olahraga dulu atau berolahraga ringan saja. Misalnya jalan kaki.

- Minum delapan gelas air per hari

Jatah minum setiap orang berbeda. Bergantung pada usia dan aktivitas yang dijalani.

Jika Moms minum lebih banyak air dari yang dibutuhkan tubuh, Moms justru akan mengalami masalah kulit, pencernaan, obesitas dan masalah kesehatan lainnya.

Minumlah air saat Moms merasa haus.

- Tidur lebih lama di akhir pekan

Jangan mentang-mentang libur, Moms maunya bangun siang.

Pendekatan Ayurveda menyarankan Moms untuk berpegang pada pola tidur biasa, karena ini adalah salah satu dari tiga pilar penting kesehatan.

Usahakan tidur pukul 22.30 dan bangun pada pukul 06.00, coba rasakan manfaatnya.