Nakita.id - Ciri-ciri turun peranakan perlu Moms ketahui sebagai bentuk antisipasi.
Turun peranakan sendiri terjadi ketika rahim tergelincir ke dalam atau malah menonjol keluar dari vagina.
Perubahan posisi rahim tersebut dikarenakan adanya peregangan otot dasar panggul dan ligamen sehingga melemah dan sulit menahan posisi rahim.
Dan turun peranakan ini bisa terjadi oleh perempuan di segala usia, baik sudah pernah ataupun belum pernah melahirkan.
Moms perlu tahu bahwa turun peranakan ini bisa berujung pada komplikasi.
Apabila komplikasi bisa membuat kandung kemih membengkak hingga pembengkakan rektum.
Dengan begitu penting untuk buru-buru mengatasi masalah turun peranakan ini.
Lalu bagaimana ciri-ciri turun peranakan yang harus diwaspadai?