Hati Rasanya Ingin Menjerit Saat Menghadapi Suami yang Tantrum, Apa Saja Penyebab Ledakan Amarah Pada Orang Dewasa?

By Kirana Riyantika, Minggu, 11 April 2021 | 19:14 WIB
Ilustrasi alasan suami mengalami tantrum (Freepik)

Orang yang belajar untuk memendam amarah sering kali mengalami ledakan emosi ketika mereka tidak bisa lagi menahannya.

Ini ibarat sebuah panci yang dipenuhi air mendidih dengan kondisi dipasang tutup.

Akhirnya isinya akan meluap dan tumpah.

Depresi

Orang paling sering menganggap depresi berkaitan dengan kesedihan yang ekstrim, suasana hati yang rendah, dan perasaan putus asa. 

Baca Juga: Adu Banding Keharmonisan Rumah Tangga dengan Hotman Paris, Celine Evangelista Kalah Telak, 'Beda Banget Sama Rumah Tangga Saya'

Ternyata, depresi juga bisa melibatkan sifat mudah marah yang tidak biasa.

Gangguan ledakan amarah

Gangguan ledakan amarah ini biasanya terjadi secara berulang-ulang dan menyerupai amukan.

Seseorang dengan gangguan ini biasanya akan berteriak, melempar barang, atau tindakan kasar lainnya.

Ciri-ciri orang yang memiliki gangguan ini diantaranya:

Bila pasangan Moms memiliki salah satu ciri di atas, bisa dikatakan ia mengalami gangguan ledakan amarah.