Mitos vs Fakta Kehamilan, Benarkah Makan Kepiting Saat Hamil Berisiko Bayi Lahir dengan Jari Lebih?

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Rabu, 16 Juni 2021 | 18:30 WIB
Mitos vs fakta kehamilan. Benarkah makan kepiting saat hamil berisiko bayi lahir dengan jari lebih? (@ksbaeg/ Pixabay.com)

Jangan sekali-kali makan hasil laut dalam keadaan mentah, sebab kemungkinan besar mengandung parasit atau bakteri.

Apalagi saat hamil Moms miliki sistem kekebalan tubuh yang lebih sulit memerangi bakteri penyebab penyakit.

- Jumlah

Mengonsumsi makanan laut sangat rentan terhadap paparan merkuri yang ikut dikonsumsi.

Takaran aman untuk Moms yang sedang hamil untuk konsumsi makanan laut berkisar 12 ons setiap minggunya.

Baca Juga: Belum Tentu Jadi Ciri-ciri Hamil Anak Perempuan, Nagita Slavina yang Lebih Sensitif dan Mudah Menangis Ternyata Hamil Anak Laki-laki, Bagaimana Normalnya?

- Pengolahan yang benar

Sebelum mengonsumsi makanan laut yang berisiko terpapar merkuri pastikan untuk melakukan pengolahan dengan benar.

Pastikan mencuci terlebih dahulu semua peralatan yang digunakan untuk mengolah makanan laut.

Masak olahan laut menjadi benar-benar matang.

Itu tadi mitos tentang makan kepiting saat kehamilan yang masih banyak dipercaya oleh sebagian orang.

Artikel ini pernah tayang di Nakita.id dengan judul Mitos Makan Kepiting Saat Hamil Buat Bayi Lahir dengan Jari Lebih Masih Dipercaya, Begini Penjelasannya