Jangan Sampai Berlebihan, Bukannya Sehat Makan Ikan Terlalu Banyak Ternyata Berbahaya Bagi Orang-orang dengan Kondisi Kesehatan Seperti Ini

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 4 Juli 2021 | 13:01 WIB
Orang dengan kondisi kesehatan ini tidak boleh makan ikan laut berlebihan (Freepik)

 

Nakita.id - Indonesia adalah salah satu negara maritim, negara yang dikelilingi banyak laut.

Karena hal ini, Indonesia menjadi salah satu negara dengan penghasil ikan laut terbanyak.

Tak heran disetiap sudut kota di Indonesia pasti mudah dijumpai penjual ikan laut. Mulai dari yang mentah hingga yang sudah dibakar.

Orang Indonesia tentu sudah tak asing dengan olahan ikan laut.

Baca Juga: Selama Ini Jadi Primadona di Meja Makan, Siapa Sangka Makan Ikan Asin Berlebihan Justru Sebabkan Penyakit Mematikan Ini

Harganya murah dan memiliki nutrisi yang tinggi, ikan laut jadi salah satu lauk primadona bagi orang Indonesia.

Namun baru ini ditemukan penelitian bahwa ternyata ikan laut juga bisa mendatangkan bahaya lho Moms.

Tidak semua, tapi orang-orang dengan kondisi kesehatan ini tidak boleh makan ikan laut berlebihan.

Orang-orang itu adalah: