Tolong Orang-orang dalam 4 Kondisi Ini Hindari Makan Sayur Bayam Terlebih Dahulu, Bahaya Ini Bisa Menyerang

By Gabriela Stefani, Jumat, 16 Juli 2021 | 12:45 WIB
Orang yang tidak boleh makan bayam (Pixabay.com/Showmeyourflowers)

3. Penyakit ginjal

Untuk Moms dan Dads yang memiliki penyakit ginjal sebaiknya juga turut menghindari konsumsi bayam.

Bayam bisa menyebabkan terbentuknya kristal yang keras pada ginjal.

Kristal ini pun tidak dapat larut pada ginjal.

Dikhawatirkan, kondisi kesehatan pengidap penyakit ginjal akan memburuk akibat mengonsumsi bayam.

Baca Juga: Dijamin Warga Se-Indonesia Nyesel Baru Tahu, Tolong Mulai Sekarang Batasi Makan Bayam dan Jika Nekat Efek Buruk Ini Bisa Terjadi

4. Operasi

Apabila Moms dan Dads hendak melakukan operasi atau baru saja operasi, sebaiknya hindari konsumsi bayam terlebih dahulu.

Sebab, bayam bisa menurunkan kadar gula darah, sehingga hal ini dikhawatrikan bisa memengaruhi kontrol gula darah selama dan setelah operasi.

Jadi, kalau berencana untuk menjalani tindakan operasi, hindari konsumsi bayam setidaknya 2 minggu sebelum jadwal operasi, ya.