Tolong Mulai Sekarang Jangan Khawatir Kolesterol Meningkat karena Kebanyakan Makan Daging, Ini Bahan Makanan Enak yang Ampuh Turunkan Kolesterol Jahat

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Rabu, 21 Juli 2021 | 16:30 WIB
Tak perlu khawatir setelah makan daging, ini makanan yang mampu menurunkan kolesterol jahat (Pexels/Rodnae-prod)

Nakita.id - Setelah merayakan Hari Raya Iduladha, banyak orang yang mengeluh kolesterolnya meningkat.

Hal ini karena banyak olahan makanan dari daging yang tak bisa dihindarkan.

Berbagai olahan daging memang sangat menggiurkan. Ditambah lagi ketika banyak sanak saudara dan famili yang menambahkan menu makanan daging ke rumah kita.

Bagi Moms atau Dads yang memiliki masalah kolesterol tinggi, kini tak perlu mengkhawatirkan kondisi kesehatan lagi.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu, Pengidap Kolesterol Bisa Bernapas Lega Makan Daging Kurban karena Daun Salam Bisa Turunkan Risiko Bahayanya, Ini Aturannya

Di tengah banyaknya stok daging kurban di rumah, Moms dan Dads tetap bisa makan dengan nikmat dan sehat.

Caranya dengan menyeimbangkan asupan nutrisi pada tubuh.

Untuk menyeimbangkan asupan nutrisi, Moms dan Dads tak perlu mengonsumsi obat-obatan medis atau periksa ke dokter.

Mengutip dari Healthline, berikut ini bahan makanan enak yang ampuh menurunkan kolesterol jahat pada tubuh.

1. Alpukat