Wujudkan Rumah Bebas Banjir! Moms Perlu Lakukan Upaya Pencegahan Ini

By Anisyah Kusumawati, Selasa, 20 Februari 2018 | 13:49 WIB
Mencegah rumah banjir ()

1. Membuat biopori dan sumur resapan

Air permukaan yang tidak bisa meresap ke tanah menjadi salah satu penyebab banjir.

Untuk mencegah banjir dan mengatasinya, Moms dapat mengoptimalkan lahan terbuka di pekarangan rumah.

BACA JUGA : Ampuh! 8 Cara Alami ini Bisa Usir Semut di Rumah. Yuk Coba Moms!

Lahan terbuka sebaiknya tidak ditutup semen, namun tetaplah terbuka dengan ditumbuhi rumput yang terawat.

Desain taman yang berlubang pun bisa menjadi alternatif agar air tetap dapat meresap ke tanah.