Tolong Jangan Lagi Makan Pisang Saat Perut Kosong karena Bisa Datangkan Penyakit Mengerikan Ini

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 2 Agustus 2021 | 13:00 WIB
Bahaya makan pisang saat perut kosong (Freepik.com)

Bagi orang yang tidak biasa melakukannya dan kemudian sarapan, terkadang ada yang mengalami sakit perut.

Ada juga yang bisa sarapan, namun tidak langsung mengonsumsi makanan berat, seperti nasi.

Akhirnya, kebanyakan orang akan lebih memilih untuk mengonsumsi buah saja di pagi hari.

Salah satu buah yang sering dijadikan sarapan adalah pisang.

Baca Juga: Tolong Jangan Lagi Minum Susu yang Dicampur Jeruk atau Pisang, Ahli Peringatkan Dampaknya Bagi Pencernaan

Banyak orang yang gemar sekali makan pisang saat perut masih kosong.

Alasannya karena pisang merupakan salah satu buah yang mengandung serat yang tinggi.

Selain itu, pisang juga dianggap bisa memberikan efek kenyang sama seperti nasi.

Namun, kini Moms wajib tahu. Ternyata makan pisang saat perut masih kosong sangat tidak dianjurkan, lo.