Tolong Jangan Lagi Makan Pisang Saat Perut Kosong karena Bisa Datangkan Penyakit Mengerikan Ini

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 2 Agustus 2021 | 13:00 WIB
Bahaya makan pisang saat perut kosong (Freepik.com)

Melansir dari Sajiansedap.com, makan pisang saat perut masih kosong bisa buat tubuh mengalami beberapa penyakit berbahaya.

Makan pisang saat perut kosong ternyata bisa buat tubuh mengalami penyakit kardiovaskular.

Hal itu bisa terjadi lantaran adanya kandungan magnesium yang cukup tinggi.

Tak hanya itu, pisang juga memiliki kandungan kalium.

Baca Juga: Satu Indonesia Salah Kaprah, Bukannya Sehat Makan Pisang di Jam Segini Ternyata Malah Berbahaya Bagi Kesehatan Tubuh

Kalium dan magnesium yang tinggi tersebut rupanya bisa menyebabkan ketidakseimbangan kadar mineral dalam tubuh apabila dimakan saat perut belum terisi. Selain itu, buah pisang mempunyai sifat asam yang bisa memperburuk dan menyebabkan masalah usus jika dikonsumsi pada waktu perut kosong.

Nah, itu dia Moms bahaya mengonsumsi pisang saat perut masih kosong. Hati-hati, ya!