Tidak Hanya Mengatasi Mual di Pagi Hari Saja, Berikut Beberapa Manfaat Makan Jambu Biji Selama Kehamilan

By Lolita Sianipar, Senin, 9 Agustus 2021 | 13:15 WIB
Manfaat makan jambu biji selama kehamilan (Freepik)

Nakita.id -Jika Moms hamil, pola makan selama hamil berubah.

Selain itu dokter pasti menyarankan agar meningkatkan asupan buah-buahan, sayuran, buah-buahan kering dan kacang-kacangan, dan makanan sehat lainnya selama kehamilan untuk pertumbuhan dan perkembangan bayi yang tepat. 

Salah satunya, adalah buah jambu biji.

Jambu biji terasa manis dan enak, dan mereka yang menyukai buah ini tidak akan keberatan memakannya setiap hari. 

Hal tersebut karena jambu biji mempunyai banyak manfaat kesehatannya.

Jambu biji juga merupakan sumber yang kaya serat, vitamin C, dan folat.

 

Baca Juga: Jadi Obat Alami Atasi Keputihan Saat Hamil yang Manjur, Buktikan Sendiri Khasiat Air Rebusan Daun Jambu Biji