Jangan Disepelekan, Berikut Ini Beberapa Cara Untuk Menjaga Kesehatan Mata

By Lolita Sianipar, Jumat, 24 September 2021 | 18:54 WIB
Cara menjaga kesehatan mata (Freepik/asierromero)

3. Menggunakan kacamata

Jika Moms menggunakan bahan berbahaya atau terbawa udara di tempat kerja atau di rumah, kenakan kacamata pengaman atau kacamata pelindung.

Selain itu, kacamata juga bisa dipakai saat olahraga seperti hoki es, bola raket, dan lacrosse yang juga dapat menyebabkan cedera mata.

Maka dari itu pakai pelindung mata dan helm dengan masker pelindung wajah atau kacamata olahraga dengan lensa polikarbonat akan melindungi mata.

4. Menghindari melihat layar komputer terlalu lama

Saat WFH, Moms dan Dads pasti menatap layar komputer atau smartphone sangat lama.

Hal tersebut dapat menyebabkan mata menjadi lelah.

Selain itu juga memunculkan gejalanya bisa berupa sakit kepala, nyeri leher, sakit pada bahu dan punggung, mata kering, serta pandangan menjadi kabur.

Nah, Moms itu dia beberapa cara agar mata tetap sehat.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu, Terbebas dari Mata Minus Bisa Dilakukan dengan 5 Tips Ini, Yuk Terapkan Agar Mata Tetap Sehat!