Setelah Dua Garis Biru, Hindari 5 Kebiasaan yang Sering Dilakukan Saat Trimester Pertama yang Berisiko Bagi Moms dan Janin di Perut

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Selasa, 12 Oktober 2021 | 16:15 WIB
Jangan lagi lakukan kebiasaan yang berisiko ini setelah mengetahui dua garis biru (Pexels.com)

Di fase ini, sering kali para calon ibu masih tetap berada di lingkungan yang dipenuhi asap rokok.

Entah asap rokok dari pasangannya atau dari orang-orang di sekitarnya.

Padahal bahaya dari asap nikotin bagi kehamilan sangatlah jelas.

Nikotin bisa menyebabkan keguguran, kelahiran prematur atau malah kecacatan janin.

2. Belum menghindari alkohol

Baca Juga: Mulai Sekarang Tolong Stop Makan Sembarangan, Inilah Sederet Makanan yang Wajib Dikonsumsi Saat Test Pack Tunjukkan Dua Garis Biru

Alkohol sama berbahayanya dengan rokok.

Mengonsumsi alkohol di 3 bulan pertama kehamilan bisa menyebabkan gangguan serius pada perkembangan janin.

Moms penggemar sushi?

Jika iya, maka berhentilah mengudap sajian ini di trimester pertama kehamilan.

Ikan mentah dan daging mentah bisa mengandung berbagai bakteri yang menyebabkan kematian atau kecacatan janin.

4. Masih pergi ke ruang sauna

Sauna bisa mengeluarkan racun-racun dalam tubuh.