Sarat Doa dan Makna Indah, Ini 8 Nama Bayi Perempuan Islami yang Cocok Jadi Inspirasi

By Kirana Riyantika, Rabu, 10 November 2021 | 12:00 WIB
Ini sederet nama bayi perempuan islami yang bisa Moms contek (Pexels.com/Anastasiya Gepp)

Memberikan nama bayi perempuan islami Sara selain bermakna baik juga terdengar indah didengar.

Arisha

Nama Arisha memiliki arti perempuan yang mulia.

Perempuan yang mulia dari arti nama Arisha ini memiliki tahta.

Anita

Arti nama Anita adalah perempuan yang dirahmati.

Makna lain dari Anita adalah perempuan yang memberikan dukungan dalam hal kebaikan.

Baca Juga: Sudah Lama Bikin Fans Penasaran, Ariana Grande Akhirnya Mengumumkan Brand Kecantikan Miliknya R.E.M Beauty

Saniya

Saniya memiliki arti perempuan yang tinggi derajatnya.

Makna Saniya juga berarti memiliki kehidupan bersinar dan cemerlang.

Fiza

Fiza memiliki makna perempuan yang hatinya luas dan terbuka.

Itulah dia Moms sederet nama bati perempuan islami yang bisa jadi inspirasi.