Padahal Cuma Makan Santan Sederet Penyakit Berbahaya Ini Enggan Mendekat, Satu Keluarga Jadi Jarang Sakit-sakitan

By Ruby Rachmadina, Rabu, 24 November 2021 | 09:30 WIB
manfaat santan untuk kesehatan (Freepik.com/jcomp)

Menurunkan berat badan

Santan mengandung trigliserida rantai menengah (MCT), para peneliti mengaitkan dengan penurunan berat badan.

MCT merangsang energi melalui proses yang disebut thermogenesis, atau produksi panas.

Beberapa studi menunjukkan bahwa MCT bekerja untuk mengurangi berat badan dan ukuran pinggang.

Mengonsumsi santan secara teratur dengan takaran yang pas dapat mengendalikan obesitas.

Baca Juga: Angin Segar Bagi yang Ingin Hemat Uang ke Klinik Kecantikan, Cuma Pakai Santan Saja Ternyata Bisa Berikan Efek Seperti Ini Pada Wajah Sejak Pertama Pemakaian

Menurunkan kolesterol

Mengonsumsi santan bisa menurunkan LDL atau kolesterol jahat.

Sedangkan akan meningkatkan kadar HDL atau kolesterol baik.

Kadar kolesterol yang sehat memiliki peranan penting untuk kesehatan jantung.

Sementara santan bisa meningkatkan kadar kolesterol baik yang nantinya bermanfaat untuk kesehatan jantung.