Selama Ini Salah Kaprah! Mandi dengan Air Panas Bisa Bikin Kulit Kering, Ini Suhu Air yang Ideal Menurut Dokter Kulit

By Shannon Leonette, Minggu, 28 November 2021 | 19:00 WIB
Moms, ini suhu air yang ideal untuk mandi. (pexels.com/bruce mars)

Nakita.id - Apakah Moms senang mandi dengan air panas?

Hampir semua orang senang mandi dengan air panas, apalagi kalau cuacanya mendung atau hujan.

Mandi dengan air panas memang memiliki sederet manfaat untuk kesehatan dan kecantikan.

Namun, tahukah Moms? Keseringan mandi dengan air panas justru bisa merusak rambut dan kulit.

Maka, Moms perlu mengurangi kebiasaan ini.

Tapi, jika Moms tetap ingin mandi dengan air panas, inilah suhu idealnya, seperti yang dilansir dari KOMPAS.com.

Baca Juga: Benarkah Mandi Setelah Olahraga Bisa Mempercepat Pemulihan? Ini Penjelasannya

Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Benarkah Ibu Hamil Dilarang Mandi Pakai Air Panas? Ini Penjelasannya