Tips Mencegah Pemikiran Bunuh Diri Agar Tak Kejadian, Belajar dari Kasus Meninggalnya Aktris Jepang Sayaka Kanda

By Shannon Leonette, Senin, 20 Desember 2021 | 12:28 WIB
Belajar dari kasus Sayaka Kanda, ini tips mencegah pemikiran bunuh diri. (pixabay)

Melansir Kompas, berdasarkan data Pencegahan dan Pengendalian Masalah Kesehatan Jiwa dan Napza (P2MKJN) 2019, Kemenkes RI menyatakan bahwa di Indonesia terdapat lebih dari 16.000 kasus bunuh diri setiap tahunnya.

Artinya, pada tahun tersebut, ada 2,6 kasus bunuh diri per 100.000 orang, lalu tingkat bunuh diri pria 3 kali lebih banyak dari wanita.

Angka kasus bunuh diri di Indonesia terus meningkat, terlebih di dalam situasi pandemi saat ini.

Baca Juga: Mantan Pacar Pratyusha Banerje Sudah Menikah Setelah Pemeran Anandhi Meninggal karena Bunuh Diri, Akui Masih Harus Berjuang Untuk Bahagia Meski Sudah Berumah Tangga

Oleh karenanya, penting bagi Moms untuk mencegah upaya bunuh diri ke depannya.

Termasuk, Moms sendiri yang mungkin sering memiliki pemikiran bunuh diri.

Melansir Mayo Clinic, berikut tips mencegah pemikiran bunuh diri.

Baca Juga: Anak-anak yang Berpotensi Melakukan Bunuh Diri di Masa Depan Bisa Diprediksi? Begini Upaya Pencegahannya