Catat Sekarang, Begini Cara Membasmi Tungau pada Tanaman Cabai Agar Tidak Gagal Panen Lagi

By Shannon Leonette, Sabtu, 26 Februari 2022 | 15:59 WIB
Cara membasmi tungau agar tidak menyebabkan daun tanaman cabai keriting (Pexels.com/Ivan Nurdin)

Untuk mengendalikan tungau, Moms bisa semprotkan insektisida nabati yang terbuat dari ekstrak tembakau dan bawang putih, yang dicampur dengan sedikit deterjen.

Lakukan penyemprotan setiap dua hari sekali, setiap pagi atau sore hari.

Terakhir, Moms tentu harus melakukan pengamatan secara rutin pada tanaman cabai.

Hal ini dilakukan untuk memantau perkembangan tanaman dan serangan tungau.

Semoga bermanfaat ya, Moms.

Baca Juga: Pantas Saja Mertua Ketagihan, Ternyata Trik Menambahkan Garam Membuat Tanaman Cabai Berubah Lebat, Bisa Cepat Panen